Ontologi
Selasa, 7 Desember 2021 14:13 WIBbagaimana dengan Tuhan?. Tuhan itu adalah mutiara yang tersembunyi nan suci.
Ontologi berarti kita akan mengenali hakikat sesuatu yang ada dan yang mungkin ada. Tentunya pembahasan ini akan mencakup sesuatu yang abstrak dan gaib. sesuatu yang nyata sebenarnya mana? yang ada dan yang mungkin ada?.
Pertanyaan di atas adalah sebuah ambigu bagi orang yang belum mengenalinya, Banyak pernyataan ada itu adalah sesuatu yang dapat disentuh dan yang nampak atau dapat, dirasakan. Sebenarnya dalam konsep ontologi ada ketika sesuatu itu diketahui dan/ dipahami dan/ dimengerti. Berarti sesuatu yang masuk dalam kategori tersebut adalah ada. bagaimana dengan Tuhan?.
Begitu juga dengan Tuhan. Tuhan adalah sesuatu yang ada karena Tuhan itu adalah mutiara yang tersembunyi nan suci. kesuciannya tidak ada seorangpun yang bisa menembus bagaimana bentuk Tuhan. Dari itulah Tuhan dapat dimengerti dari risalah firman dan para rasulnya.
Begitu juga dengan perasaan yang nampak abstrak, perasaan adalah sesuatu yang dapat dipahami dan dimengerti walau tidak nampak nyata.
Dan sesuatu yang mungkin ada adalah sesuatu yang masih menjadi ambigu terhadap pandangan masa depan kita. Tapi bukan berarti kehidupan setelah kematian. Karena alam setelah kehidupan dunia ini adalah apriori pengetahuan tanpa bertemu pengalaman sebab tanpa dialami pun akhirat adalah kenyataan.
Penulis Indonesiana
0 Pengikut
Mahasiswa KKN Koloborltif 029 Mengikuti Rembug Stunting di Balai Desa Kesilir Pencegahan dan Penurunan Stunting
Selasa, 23 Juli 2024 16:27 WIBDistingsi Mahasiswa Reformasi dan Mahasiswa Hari Ini
Senin, 16 Oktober 2023 12:14 WIBBaca Juga
Artikel Terpopuler