Menerapkan Hidup dengan Pancasila Sebagai Kepribadian Bbangsa
Minggu, 14 November 2021 16:10 WIB
Setiap warga negara sangat penting memahami penerapan Pancasila sebagai kepribadian bangsa dalam kehidupan. Sebab, jika tidak mengetahui penerapannya akan menimbulkan hal yang negatif bagi bangsa