Ciptakan Suasana Tenang di Rumah dengan Konsep Interior Zen
Senin, 6 Desember 2021 20:31 WIB
Konsep interior Zen mengacu pada rasa seimbang, tenang, dan sederhana di rumah. Keseimbangan, ketenangan, dan kesederhanaan tercipta dengan menggabungkan unsur alam ke dalam dekorasi rumah. Konsep interior ini berupaya membuat hunian terasa tenang, nyaman, dan menenangkan jiwa.