x

Masa depan politik Jokowi

Iklan

Andi Pujipurnomo

Penulis Indonesiana
Bergabung Sejak: 12 Oktober 2019

Senin, 20 Januari 2020 11:28 WIB

Gawat, Presiden Jokowi Diprediksi Tak Sampai Selesai 2024: Begini Alasannya

Pengamat politik dan penentang pemerintah sejak periode lalu, Rocky Gerung, memprediksi Presiden Joko Widodo alias Jokwi tidak bisa menyelesaikan pada jabatannya hingga 2024 mendatang. Hal ini disampaikan dalam tayangan di YouTube Rocky Gerung Official, Sabtu, 18 Januari 2020.

Dukung penulis Indonesiana untuk terus berkarya

Pengamat politik Rocky Gerung memprediksi   Presiden  Joko Widodo alias Jokowi tidak bisa menyelesaikan masa jabatannya  hingga 2024 mendatang.  Hal ini dia sampaikan dalam sebuah acara yang ditayangkan di  YouTube Rocky Gerung Official, Sabtu, 18  Januari 2020.

Dalam tayangan itu, Rocky  mula-mula menyinggung soal kasus suap yang melibatkan komisioner KPU, Wahyu Setiawan.   Begitu pula upaya KPK untuk menggeledah Kantor DPP PDIP.

"Dulu ada dua institusi yang kita percaya, satu KPK, (dan) kedua KPU," ucap Rocky  yang telah menentang Jokowi sejak periode lalu. "Sekarang dua-duanya keropos."

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Menurut dia, kini tak ada hal yang bisa  dipercaya dari institusi negara. "Jadi apa lagi hal yang bisa dipercaya dari institusi negara?," tanya Rocky seperti ditulis Tribunnews. "Nah, ini yang mau saya katakan bahwa keadaan ini akan berlangsung dalam semester ini, mungkin Maret atau April."

Terkait hal itu, Rocky menyinggung adanya kegelisahan yang kini justru dirasakan kubu pemerintah. "Jadi terlihat ada kegelisahan pada negara untuk memastikan berlanjut apa enggak pemerintahan ini,"  ujar Rocky yang pada kampanye pilpres lalu mendukung gerakan "Ganti Presiden".

 

Selanjutnya:  kemunduran...

Ikuti tulisan menarik Andi Pujipurnomo lainnya di sini.


Suka dengan apa yang Anda baca?

Berikan komentar, serta bagikan artikel ini ke social media.












Iklan

Terpopuler

Terkini

Terpopuler