x

Konon sejak masa silam, warna hitam melambangkan keabadian.

Iklan

Rafdisyam Syam

Penulis Indonesiana
Bergabung Sejak: 6 Agustus 2022

Minggu, 7 Agustus 2022 16:41 WIB

Makan Tubuh

karya Rafdisyam (sayembara puisi 100 tahun Chairil Anwar)

Dukung penulis Indonesiana untuk terus berkarya

Dahaga telah mencapai puncak
Kelaparan gerogoti hawa yang sisa
Masih kutahan liur yang berontak
Pusingnya ingin lahap tamak lagi
Jika kuhunus belati tanpa celah
Apa bisa kucabik dan kunikmati?

Jika rasa berwujud
Pasti tiada bentuk yang serupa
Lalu makin tinggi kibar panji di puncak
Semakin nikmat gigil inderaku

Di patahan ranting, di tepi dahan, di daun berserak

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Berkilah merupa bunglon
Tanpa tau bakal kutikam
Lalu kuhisap saja nadi sambil menoleh
Kumakan sedikit demi sedikit jasadku

 

Kampoeng Baru,  2022

 

#LombaPuisiTerokaIndonesia

Ikuti tulisan menarik Rafdisyam Syam lainnya di sini.


Suka dengan apa yang Anda baca?

Berikan komentar, serta bagikan artikel ini ke social media.












Iklan

Terpopuler

Terpopuler