x

Yang tidak biasa dari Chairil Anwar

Iklan

A. Windarto

Penulis Indonesiana
Bergabung Sejak: 26 April 2019

Selasa, 9 Agustus 2022 15:56 WIB

Yang Tidak Biasa

Puisi ini mengisahkan tentang tokoh sastrawan Angkatan 45 bernama Chairil Anwar. Meski jalan hidupnya tampak tidak biasa, namun masih mampu membagikan karya-karya sastra yang luarbiasa di awal perjuangaan kemerdekaan RI.

Dukung penulis Indonesiana untuk terus berkarya

Tidak seperti yang lain

Tidak juga seperti biasanya

 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Kata-katanya begitu menggelora

Menghentak tanpa membentak

 

Namun jelas dan tegas

Bahkan terhadap cintanya

 

Bebas dan merdeka

Dari apapun dan siapapun juga

 

Hingga hayat menjelang senja

Tak menyisakan apa-apa

 

Kecuali kata-katanya

Dan anak semata wayangnya

Ikuti tulisan menarik A. Windarto lainnya di sini.


Suka dengan apa yang Anda baca?

Berikan komentar, serta bagikan artikel ini ke social media.












Iklan

Terpopuler

Establishment

Oleh: Taufan S. Chandranegara

Rabu, 10 April 2024 09:18 WIB

Terkini

Terpopuler

Establishment

Oleh: Taufan S. Chandranegara

Rabu, 10 April 2024 09:18 WIB