x

Iklan

Redaksi Indonesiana

Penulis Indonesiana
Bergabung Sejak: 29 Februari 2020

Rabu, 22 Januari 2020 13:32 WIB

Mengenal Dogecoin Crypto

Dogecoin salah satu coin yang dipopulerkan oleh Elon Musk merupakan salah satu coin yang sempat hits beberapa waktu lalu.

Dukung penulis Indonesiana untuk terus berkarya

Dogecoin salah satu coin yang dipopulerkan oleh Elon Musk merupakan salah satu coin yang sempat hits beberapa waktu lalu. Sempat menembus Rp.10.000 dogecoin banyak digarap oleh orang orang,seperti kita ketahui coin crypto sangat amat banyak. Kita bisa mendapatkan dogecoin dari hasil membeli atau menambang airdrop. Tetapi,beberapa orang masih belum tahu asal usul tentang dogecoin. Sebelum membahas lebih jauh kami ingin membahas tentang dogecoin pada masa awalnya, apa itu dogecoin? dogecoin sendiri merupakan salah satu coin yang dibuat pada tahun 2013.

Dibuat oleh dua insinyur yaitu Billy Markus dan Jackson Palmer,pada tahun 2021 dogecoin menjadi viral dan menembus hingga Rp.10.000 walaupun kini harganya menjadi rendah lagi. Tak ada salahnya kita menyetok dan menyerok dogecoin,karena sewaktu waktu naik kita bisa mendapatkan banyak keuntungan. Selain itu anda perlu mengetahui beberapa hal tentang dogecoin.

Dogecoin pada awalnya dirancang untuk menjadi alternatif yang lebih mudah didekati untuk Bitcoin, Litecoin, dan cryptocurrency lainnya. Dengan demikian, tidak ada teknis inovatif yang membedakan Dogecoin dari coin crypto yang lain. Bagaimana untuk fitur dogecoin? berikut penjelasannya yang bisa kami sampaikan.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Fitur Dogecoin

Fitur dogecoin sendiri adalah ada beberapa macam yaitu bisa menampung maksimal 21 juta coin. Walaupun sewaktu waktu berkurang,tetapi dogecoin tetap akan diminati dan eksis dan akan terus berkembang. Oleh karena itu,sebagai pemegang modal yang kuat. Tak ada salahnya untuk mencoba menampung dogecoin. Dimulai dari satu hingga akhirnya bisa menjadi tinggi,kita bisa menginvestasikan dogecoin.

Cara Mendapatkan Dogecoin

Dogecoin merupakan salah satu coin yang bisa dicari di beberapa situs website. Baik dari pekerjaan airdrop atau pun mungkin dari tempat lain. Apabila anda memiliki uang cadangan tak seharusnya anda menunggu.anda bisa menginvestasikan sedikit tentang dogecoin. Ada beberapa wallet crypto yang terdapat dogecoin. Anda investasikan dan juga bisa anda jual di masa masa kenaikan doge. Walaupun cukup sulit membuat doge menjadi 1$ tetapi tak ada salahnya menginvestasikan dogecoin untuk berjaga jaga naik seperti bitcoin dahulu.

Sistem Keamanan Dogecoin

Desentralisasi adalah bagian dari keamanan yang mengatur sebagian besar cryptocurrency, yang berarti bahwa keamanan ada dan juga dikendalikan oleh penjaga sistem keamanan. Desentralisasi cryptocurrency biasanya diukur dengan jumlah node pada jaringan dan distribusi penambangnya.

Menurut penjelajah blok, Blockchair, Dogecoin memiliki sekitar 1.090 node dibandingkan dengan 10.000 node di 97 negara untuk Bitcoin. Ini membuat jaringan Dogecoin rentan terhadap serangan 51% di mana satu orang atau entitas mengendalikan lebih dari 50% jaringan.

 Daftar Wallet Yang Menampung Dogecoin

  • Binance
  • Coinbase
  • Gemini Crypto
  • eToro
  • Robinhood
  • Upbit
  • OKEx
  • Indodax
  • dan lain lain

Jenis Jenis Penambangan Dogecoin

Solo mining

Solo Mining adalah penambangan coin doge dari awal baik dari airdrop,situs website dan yang lain. Agak susah mendapatkannya karena memang dari beberapa hal bisa diketahui apabila menambang secara solo merupakan salah satu jenis penambangan yang cukup susah susah gampang. Tetapi usaha tak akan menghianati hasil tentunya.

Cloud Mining 

Clound mining merupakan salah satu jenis penambangan yangberlangganan. Dengan artian kita harus menaruh modal tetapi nantinya akan diputar menjadi keuntungan. Tak ada salahnya mencoba jenis penambangan ini.

Joining mining pools

Jenis penambangan ini merupakan jenis penambangan yang berdasarkan join dari group yang merupakan bukan dari 1 invidu saja. Sebagai orang yang selektif akan memikirkan lagi tentang bagaimana cara menambang dogecoin ini menggunakan sistem join berkelompok atau mining pools.

So,itulah tadi referensi tentang dogecoin crypto yang merupakan jenis coin yang sempat viral berkat tokoh besar yaitu Elon Musk. Walaupun harganya tak seperti dahulu,tetapi tak bisa kita sepelekan. Jenis coin ini ada kemungkinan melesat tinggi.

 

Ikuti tulisan menarik Redaksi Indonesiana lainnya di sini.


Suka dengan apa yang Anda baca?

Berikan komentar, serta bagikan artikel ini ke social media.












Iklan

Terpopuler

Elaborasi

Oleh: Taufan S. Chandranegara

4 hari lalu

Terpopuler

Elaborasi

Oleh: Taufan S. Chandranegara

4 hari lalu