x

Petani melihat tanah tanaman padi yang retak di area sawah tadah hujan Desa Alue Lim, Kecamatan Muara Dua, Lhokseumawe, Aceh, 11 Februari 2018. Kekeringan terjadi akibat curah hujan berkurang, tidak tersedianya air irigasi dan sumber air lainnya. ANTARA

Iklan

Pengetahuan Ku

Penulis Indonesiana
Bergabung Sejak: 18 Maret 2020

Selasa, 24 Maret 2020 05:54 WIB

Cara Memberikan Dosis Pupuk Pada Padi Yang Tepat

Tanaman padi dapat tumbuh dengan subur jika pemberian pupuk yang mengandung unsurhara dan dengan takaran dosis ya tepat. Sebelum kita masuk dalam pembahasan bagimana cara penambahan dosis, alangkah lebih baik kita mengetahui bagaimana cara teknik pemupukan yang benar untuk tanaman padi.

Dukung penulis Indonesiana untuk terus berkarya

Cegah Gagal Panen Babinsa Parengan Koramil Jetis Bersama Petani Rawat Tanaman Padi

 

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Tanaman padi adalah salah satu tanaman nyang sangat barperan penting bagi masyarakat indonesia. Iya, sebagai bahan pangan utama yang sehari-hari kita makan.

Makanya petani padi terus mengembangkan bagaimana penanaman padi yang baik dan mendapatkan hasil penan yang memuaskan untuk memenuhi kebutahan bahan pokok untuk masyarakat diindonesia.

Namun sering kali petani mengalami gagal panen, sehingga persediaan bahan pangan tidak terpenuhi dan membuat harga beras melambung tinggi.

Hal yang mengkibatkan harga beras naik tinggi adalah petani padi mengalami gagal panen karena tanaman padi bayak terserang hama dan belum menemukan cara yang tepat untuk menanganinya.

Sehingga pemerintah mulai memberi dorongan untuk mengatasi hal ini agar persediaan bahan pangan dapat terpenuhi 100%. Namun kini cara mengatsi hama tersebut sudah memberi titik terang bagi petani sehingga banyak yang sudah terbukti mendapat hasil panen yang memuaskan.

Dalam pembahasan kali ini saya ingin berbagi bagaimana pemberian dosis pupuk pada tanaman padi yang benar dan dapat menyuburkan tanaman padi sehingga dapat mempercepat pertumbuhan.

Untuk pemberian pupuk sendiri harus tepat dengan takaran yang seimbang, dengan begitu tanaman padi akan lebih cepat mendapatkan asupan nutrisi saat masa pertumbuhan padi mulai mengandung.

Terkadang petani tidak memperhatikanha ini bahkan dapat berdapak buruk jika pemebrian pupuk tidak diperhatikan. Bahkan pemberian pupuk non organik ada hal-hal yang tidak perbolehkan agar tanaman padi tidak mati saat di berikan pupuk tersebut.

Maka dari itu simak pembahasan ini sampai selesai agar anda tidak salah langkah dalam pemberian dosis pupuk yang baik dan dengan takaran yang tepat saat pupuk mulai di taburkan diarea persawahan dan rawa.

Cara Pemberian Dosis Pupuk Pada Padi

Tanaman padi dapat tumbuh dengan subur jika pemberian pupuk yang mengandung unsurhara dan dengan takaran dosis ya tepat.

Sebelum kita masuk dalam pembahasan bagimana cara penambahan dosis, alangkah lebih baik kita mengetahui bagaimana cara teknik pemupukan yang benar untuk tanaman padi.

  1. Penanaman sistem tegel, dengan memberikan pupuk secara disebar di area persawahan secara merata.
  2. Penanaman sistem jajar legowo, pemberian pupuk hanya dapat di arahkan tempat yang ada tanaman padi saja, atau diluar legowo.
  3. pemberian pupuk dengan cara menghimpitkan dan meletakan pupuk pada perempatan jarak tanaman padi. atau anda bisa menginjak pupuk agar cepat diserap oleh tanaman padi.

Anda dapat melakukan pemupukan dengan 3 cara diatas denga sistem mana yang sudah anda terapkan di area penanaman. Jika anda menggunkan jajar legowo anda bisa mengikuti cara diatas agar mendapatkan pemberian pupuk seperti yang anda harap dan dapat diserap oleh tanaman anda.

Untuk mengetahui bagaimana cara memberikan dosis yang tepat untuk tanaman padi, berikut komposisi yang dapat anda coba untuk tanaman padi.

A. Menggunkan Pupuk Urea, Sp36 Dan KCI

Untuk pemberian pupuk dengan dosis yang tepat dan dapat dengan cepat di serap ole tanaman anda harus menyesuaikan takaran dengan luas lahan yang anda tanami padi. 

Untuk ukuran 1 hektar lahan anda membutukan pupuk sebanyak 200-250 Kg pupuk Urea, 100-150 kg SP36 : 75 kg KCI.

Tahap menentukan hari pemupukan tanaman padi :

  • Hari pertama sebelum padi ditanam di lahan, gunakan pupuk SP36.
  • Tujuh Hari setelah penanaman Padi gunakan pupuk Urea dan KCI.
  • Penanaman padi setelah berumur 20 hari, gunakan pupuk Urea.
  • tanaman padi berumur 30 hari, gunakan pupuk Urea dan KCI.

B. Menggunkan Pupuk Urea Dan Npk Phonska

Takaran untuk satu hektar tanah Komposisi penakara pengguan pupuk sebanyak 100 kg Urea : 300 kg NPk Phonska.

Cara pemberian pupuk yang tepat untuk pupuk jenis ini :

  • setelah tanaman berumur 7 hari lakukanpemupukan dengan takaran diatas menggunkan pupuk Urea dan NPK PHonska
  • Setelah tanaman padi berumur 20 dan 30 hari lakukan pemupukan dengan mengunkan pupuk Urea dan Npk Phonska kembali.

Nah itulah dua cara dan takaran yang pas untuk anda terapkan pada tanaman padi dan menggunkan trakaran yan pas untuk dosis pupuk yang anda berikan kepada tanaman padi hingga mendapatkan hasil penen yang baik dan memuaskan.

Semoga dalam pembahasna kali ini dapat membantu anda dalam mengembangkan dan memberi asupan nutrisi kepada tanaman agar cepat diserap olah tanaman padi.

Ikuti tulisan menarik Pengetahuan Ku lainnya di sini.


Suka dengan apa yang Anda baca?

Berikan komentar, serta bagikan artikel ini ke social media.












Iklan

Terpopuler

Terpopuler