Krisis Komunikasi Halangi Kebahagiaan Rumah Tangga

Sabtu, 27 April 2019 20:06 WIB
Bagikan Artikel Ini
img-content0
img-content
Iklan
img-content
Dukung penulis Indonesiana untuk terus berkarya

Komunikasi adalah elemen yang sangat penting dalam membangun rumah tangga bahagia. Namun beberapa pasangan justru mengalami hambatan berkomunikasi sekian lama bersama.

Komunikasi adalah elemen yang sangat penting dalam membangun rumah tangga bahagia. Namun beberapa pasangan justru mengalami hambatan berkomunikasi sekian lama bersama. Komunikasi yang terhambat ini bisa disebabkan oleh beberapa sebab. Misalnya konflik, pertengkaran maupun kesibukan yang tidak bisa diganggu. Jika komunikasi yang terhambat dibiarkan, maka akan mempengaruhi keharmonisan dalam rumah tangga. Lalu bagaimanakah cara memperbaiki komunikasi ini?

Cara memperbaiki komunikasi yang krisis ini sebenarnya tidak terlalu susah. Beberapa tips berikut bisa anda coba untuk mengatasinya:

  • Sering mendengarkan pasangan

    Cara pertama untuk mencairkan komunikasi adalah dengan mendengarkan setiap ucapan pasangan anda. Tak hanya mendengar, tetapi anda juga harus mengerti..

  • Utarakan pendapat

    Saat anda berkomunikasi dengan pasangan anda, sebaiknya jangan menutupi sesuatu yang anda sembunyikan. Lebih baik ungkapkan semua perasaan yang anda pendam. Ingat, semua ini demi membangun keluarga bahagia yang anda impikan.

Setelah mengetahui tips tersebut, lalu kapankah saat yang tepat untuk menerapkannya? Saat yang tepat untuk mengungkapkan semua perasaan tersebut adalah ketika pasangan anda memiliki waktu luang. Misalnya saat akhir pekan tiba. Saat itu anda bisa mengajak pasangan anda untuk duduk bersama dan mulai berkomunikasi. Jangan takut untuk memulai pembicaraan. Karena untuk membangun rumah tangga bahagia, rasa gengsi sudah tidak diperlukan. Agar suasana lebih hangat, anda bisa membuatkan secangkir teh untuk meredakan suasana.

Bagikan Artikel Ini
img-content
Harry Wicaksono

Penulis Indonesiana

0 Pengikut

Baca Juga











Artikel Terpopuler











Terpopuler di Peristiwa

img-content
img-content
img-content
img-content
Lihat semua