x

Iklan

KKNUMD 06

Penulis Indonesiana
Bergabung Sejak: 24 April 2022

Minggu, 26 Juni 2022 07:29 WIB

Mahasiswa KKN Unej Sukap Gelas Plastik Jadi Tempat Semai Pengganti Polybag


Dukung penulis Indonesiana untuk terus berkarya

Mahasiswa KKN Universitas Jember melakukan pengelolaan limbah gelas plastik menjadi tempat semai pengganti polybag Rabu (18/06/2022). Kegiatan ini dilaksanakan di Dusun Ledok Sidomukti.

Kegiatan pengelolaan limbah gelas plastik ini dilakukan karena potensi sampah gelas plastik di Desa Sidomukti yang melimpah. Banyaknya kegiatan atau acara di Balai Desa Sidomukti dan yang ada di masyarakat yang sering membeli air kemasan gelas mengakibatkan penumpukan sampah gelas plastik ini. Melihat itu mahasiswa KKN UNEJ berinisiatif mencoba membuat pengganti polybag dari sampah plastik tersebut. Pembuatan tempat semai ini tidak terlepas dari program kerja pembuatan demplot pertanian organik di Desa Sidomukti.

Diharapkan dari kegiatan ini nantinya dapat diterapkan oleh masyarakat sebagai upaya penanganan sampah plastik yang ada. Saat ini mahasiswa KKN hanya bisa memberikan contoh dan kelak harapannya dapat diterapkan oleh masyarakat.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Ikuti tulisan menarik KKNUMD 06 lainnya di sini.


Suka dengan apa yang Anda baca?

Berikan komentar, serta bagikan artikel ini ke social media.












Iklan

Terpopuler

Terkini

Terpopuler